Bupati Majene Fahmi Massiara bersama Ketua TP. PKK Majene Fatmawati Fahmi mengunjungi Dinas Kebudayaan dan Pariwisata yang menjadi Juara I Lomba Kebersihan & Penataan Halaman / Pekarangan Kantor untuk kategori Hatinya PKK (Halaman Asri, Teratur, Indah & Nyaman) Rabu 30 Oktober 2019.